Kamis, 05 Maret 2020
Home »
Serba Serbi
» STUDY GATHERING ABDUR RAHMAN SALEH | MIS HIDAYATUL FALAH Turen
STUDY GATHERING ABDUR RAHMAN SALEH | MIS HIDAYATUL FALAH Turen
MI HIDAYATUL FALAH - Kamis, 05 Maret 2020 kelas 1 Tahun Pelajaran 2019/2020 melaksanakan study gathering ke bandara Abdur Rahman Saleh Pakis Tumpang Malang.
Study gathering diikuti oleh TK Nurul Islam Supiturang Pagedangan dan peserta didik kelas 1 MI Hidayatul Falah Turen dengan didampingi oleh para dewan guru TK dan MI.
Dalam lokasi bandara tepatnya di bengkel pesawat, para siswa sissi TK maupun MI mendapat penjelasan dar petugas piket (tentara) pada hari itu tentang pesawat jenis KASA, pesawat pengintai dan juga bisa membuat hujan buatan.
Dengan demikian, peserta didik bisa mendapat ilmu baru langsung dari narasumber yang sesuai dengan bidangnya.
Related Posts:
CHALLENGE VIDEO PENDEK TEMA KEMERDEKAAN MISHIFA MIS HIDAYATUL FALAH - Senin, 22 Agustus 2022 merupakan momen yang di nanti-nanti oleh 19 peserta video pendek yang bertemakan kemerdekaan … BACA SELENGKAPNYA
EKSTRA PRAMUKA MISHIFA TURENMIS HIDAYATUL FALAH - Kegiatan ekstra pramuka dilaksanakan setiap hari Sabtu dalam tiap minggunya.Dalam ekstra tersebut diharapkan mampu menumbuhkan s… BACA SELENGKAPNYA
UPACARA HUT RI KE-77 Rabu, 17 Agustus 2022 dilaksanakannya upacara bendera di halaman masji jami' Al Falah Pagedanganyang dimulai pukul 09.05 AM.Upacara bender… BACA SELENGKAPNYA
SANTUNAN ANAK YATIM, PIATU, dan YATIM PIATU 2022 MIS HIDAYATUL FALAH - Sabtu, 13 Agustus 2022 bertepatan 15 Muharram 1444 H, Madrasah menggelar kegiatan santunan anak yatim, piatu, dan ya… BACA SELENGKAPNYA
SAFARI ISTIGHOTSAH KELILING MISHIFA - MUSHOLA NURUL IMANMIS HIDAYATUL FALAH - Kegiatan rutin Istighotsah keliling antar mushola-mushola yang ada di Desa Pagedangan khususnya Dukuh Krajan.Pada kesempatan ini… BACA SELENGKAPNYA
0 komentar:
Posting Komentar